1. Diketahui jari-jari sebuah tabung 20 cm , dan tingginya

Berikut ini adalah pertanyaan dari ade18basiroh pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Diketahui jari-jari sebuah tabung 20 cm , dan tingginya 34 cm . Tentukan :a. Volume tabung
b. Luas permukaan tabung

2. Sebuah bak mandi berukuran panjang 1,5 meter , lebar 90 cm , dan kedalaman bak mandi 8 dm tersebut sudah berisi air sepertiganya. Berapa liter air yang diperlukan untuk memenuhi bak mandi tersebut ?

3. Berdasarkan hasil sensus , diketahui bahwa angkatan kerja di Indonesia yang bekerja pada sektor peetanian 60 jt , jasa 24 juta , perdagangan 18 juta , industri 12 juta , dan sektor lain 6 juta . Sajikan data tersebut diagram lingkaran dalam bentuk derajat !

4. Sebutkan sifat - sifat bangun datar layang - layang !

5. Sebuah kran air dalam waktu 30 detik dapat mengalirkan air sebanyak 2 liter. Berapa volume air yang mengalir selama 6 menit ?
?


tolong dibantu ya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. a. V tabung = πr²t

V = 22/7 x 20 x 20 x 34

V = 22/7 x 13.600

V = 4.272,86 cm³

b. Luas Permukaan tabung = 2πr(r+t)

Lp = 2 x 22/7 x 20 (20+34)

Lp = 2 x 22/7 x 20 x 64

Lp = 22/7 x 880 x 64

Lp = 16.091,43 cm²

2.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rougmini dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jul 21