1. Lembaga yg berperan memperlancar dan menjaga ketertiban kehidupan politik

Berikut ini adalah pertanyaan dari luvitarahma3 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Lembaga yg berperan memperlancar dan menjaga ketertiban kehidupan politik dan kekuasaan dalam masyarakat,disebuta.lembaga agama
b.lembaga politik
c.lembaga ekonomi
d.lembaga hukum
2. Sekolah yg menampung anak-anak berkebutuhan khusus/disabel disebut
a.vokasi
b.profesi
c.inklusi
d.kejujuran
Bantu jawab ya men-temen​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) B. Lembaga politik

2) C. Inklusi

Penjelasan:

1) B. Lembaga Politik

Dalam buku Kamus Sosiologi (2018) karya Agung Tri Haryanta dan Eko Sujatmiko, lembaga politik adalah lembaga sosial yang mengkhususkan diri pada pelaksanaan kekuasaan dan wewenang, berhubungan dengan kehidupan politik.

2) C. Inklusi

Pendidikan inklusi adalah sistem penyelenggaraan pendidikan yang memberikan kesempatan kepada semua peserta didik yang memiliki kelainan dan memiliki potensi kecerdasan dan atau bakat istimewa untuk mengikuti pendidikan atau pembelajaran dalam satu lingkungan pendidikan secara bersama-sama dengan peserta didik pada umumnya.

Semoga membantu,

jadikan jawaban terbaik. Yahohoho^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh luaysuryadi8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Jan 22