) Fungsi y = 4x3-6x²+2 naik pd interval2) Fungsi f(x)=(x-1)(x2

Berikut ini adalah pertanyaan dari rw97439 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

) Fungsi y = 4x3-6x²+2 naik pd interval2) Fungsi f(x)=(x-1)(x2 + 7X - 29 ) naik pada interval

3) kurva y= -3x2/3 (x-5) naik pada selang

4) Grafik Fungsi f(x ) = √x-2 naik untuk nilai x yg memenuh

"MOHON BANTUANNYA"​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

kurva f(x) akan naik jika f'(x) >0

1. y = 4x³ - 6x² + 2

y' = 12x² - 12x

kurva akan naik jika :

12x² - 12x > 0 (bagi kedua ruas dengan 12)

x² - x > 0

x (x - 1) > 0

diperoleh, pembuat nol : 0 dan 1

menentukan interval dengan cara membuat garis bilangan (terlampir). lalu lakukan uji titik apakah daerahnya positif atau negatif.

- ambil sembarang angka diantara 0 dan 1 (misal 1/2), subs ke persamaan 12x² - 12x = 12 (1/2²) - 12(1/2) = -3 (negatif).

- lakukan hal yang sama untuk daerah yg lain.

kita pilih daerah yang positif agar memenuhi syarat f'(x)>0.

sehingga fungsi y = 4x³ - 6x² + 2 akan naik pada interval x < 0 dan x > 1

2. caranya sama dengan no 1

f(x) = (x - 1) (x² + 7x - 29)

f(x) = x³+7x²-29x -x²-7x+29

f(x) = x³+6x²-36x+29

f'(x) = 3x² + 12x - 36

kurva akan naik jika

3x² + 12x - 36 > 0 (masing-masing ruas dibagi 3)

x² + 4x - 12 > 0

(x + 6) (x - 2) > 0

diperoleh pembuat nol : -6 dan 2

gambar garis bilangan terlampir

sehingga fungsi naik pada interval x < -6 dan x > 2

kurva f(x) akan naik jika f'(x) >01. y = 4x³ - 6x² + 2 y' = 12x² - 12x kurva akan naik jika : 12x² - 12x > 0 (bagi kedua ruas dengan 12) x² - x > 0 x (x - 1) > 0diperoleh, pembuat nol : 0 dan 1 menentukan interval dengan cara membuat garis bilangan (terlampir). lalu lakukan uji titik apakah daerahnya positif atau negatif. - ambil sembarang angka diantara 0 dan 1 (misal 1/2), subs ke persamaan 12x² - 12x = 12 (1/2²) - 12(1/2) = -3 (negatif). - lakukan hal yang sama untuk daerah yg lain. kita pilih daerah yang positif agar memenuhi syarat f'(x)>0. sehingga fungsi y = 4x³ - 6x² + 2 akan naik pada interval x < 0 dan x > 12. caranya sama dengan no 1 f(x) = (x - 1) (x² + 7x - 29) f(x) = x³+7x²-29x -x²-7x+29 f(x) = x³+6x²-36x+29 f'(x) = 3x² + 12x - 36 kurva akan naik jika 3x² + 12x - 36 > 0 (masing-masing ruas dibagi 3) x² + 4x - 12 > 0 (x + 6) (x - 2) > 0diperoleh pembuat nol : -6 dan 2gambar garis bilangan terlampirsehingga fungsi naik pada interval x < -6 dan x > 2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikawidayati dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21