Untuk menyatakan tingkat panas dinginnya suatu keadaan digunakan suatu besaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari AimMboiz pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Untuk menyatakan tingkat panas dinginnya suatu keadaan digunakan suatu besaran yang disebut ... .kalorimeter
suhu atau temperatur
satuan panas dalam kalori
termometer celcius
10Percobaan sederhana termometer ternyata prinsip kerja termometer cukup sederhana, yaitu ... .
Air di dalam botol naik setelah menerima energi panas
Air di dalam botol naik sebelum menerima energi panas
Air di dalam botol memuai setelah menerima energi panas
Air di dalam botol memuai sebelum menerima energi panas
11Satuan suhu yang digunakan di Indonesia adalah ... .
derajat reamur
derajat fahrenheit
derajat celcius
derajat biasa
12Alat yang digunakan untuk mengukur suhu adalah ... .
kalorimeter
termometer
anemometer
derajat
13Termometer pertama kali dibuat pada tahun 1592 oleh seorang ilmuwan Italia yang bernama ... .

Daniel Gabriel Fahrenheit
Andreas Celcius
James watt
Galileo Galilei
14Kalorimeter merupakan alat yang digunakan untuk mengukur satuan ... .

Suhu
Panas
Iklim
derajat
15Tangga nada yang hanya memiliki lima nada pokok adalah ... .
diatonis
birama
pentatonis
nada dasar
16Berikut ini yang merupakan jenis tangga nada pentatonis adalah ... .

mayor dan minor
pelog dan slendro
nada dan irama
lagu dan nada
17Bunyi nada do - mi - fa - sol - si merupakan susunan nada dari tangga nada ... .

mayor
minor
slendro
pelog
18Lagu "Cublak-Cublak Suweng" menggunakan tangga nada ... .
(5 Poin)
mayor
minor
slendro
pelog
19
(5 Poin)
ℎ ℎ ... ∘Saat air mendidih menunjukkan satuan suhu ... ∘C
a. Minus 100
b. Minus 10
c. 0
d. 100
20

ℎ ... ∘Saat air membeku menunjukkan satuan suhu ... ∘C
a. 0
b. 80
c. 90
d. 100





tolong dijawab yang cepet ya kaka
makasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Suhumengidentifikasiderajat panas benda, semakin tinggi suhu suatu benda, semakin panas benda tersebut.

Suhu menunjukkan energiyang dipunyaioleh suatu benda. Tiap atomdalam bendabergerak, apakah itu dalam bentuk perpindahanmaupungerakan di tempat, getaran. Semakin tinggi energiyang dimiliki atom-atompenyusun benda tersebut, semakin tinggi suhu benda tersebut.

  1. Untuk menyatakan tingkat panas dinginnya suatu keadaan digunakan suatu besaran yang disebut : Suhu atau temperatur
  2. Percobaan sederhana termometer ternyata prinsip kerja termometer cukup sederhana, yaitu ... .Air di dalam botol memuai setelah menerima energi panas
  3. Satuan suhu yang digunakan di Indonesia adalah Derajat celcius
  4. Alat yang digunakan untukmengukur suhuadalah Termometer
  5. Tangga nada yang hanya memilikilima nada pokokadalah Pentatonis.
  6. Berikut ini yang merupakanjenis tangga nada pentatonisadalah pelog dan slendro
  7. Lagu "Cublak-Cublak Suweng" menggunakan tangga nada Slendro
  8. Saatair mendidihmenunjukkan satuan suhu 100°C.
  9. Saat air membeku menunjukkan satuan suhu 0°C.

Penjelasan:

Termometeradalah alat yang dipakai untukmengukur suhuatau alat yang dipakai untukmenindikasikan derajat dinginataupanas suatu benda. Alat tersebut menggunakan termometrik dari zat, yang adalah perubahandarisifat-sifat zatyang diakibatkan olehperubahan sesuatu dari zat tersebut.

Titik beku derajat celcius adalah 0° C, titik didih derajat celsius adalah 100°C.

Tangga Nada Pentatonis

Tangga nada pentatonis, penta (lima), dan tone (nada) yaitu tangga nada yang hanya memakai 5 nada utama. Tangga nada ini terkenal dalam aliran musik blues, rock n’ roll, dan lagu-lagu pop lainnya. Tangga nada pentatonis terdiri dari 2 yaitu, slendro; bisa dimainkan dengan menyusun nada ke 1 – 2 – 3 – 5 – 6, dan pelog; bisa dimainkan dengan menyusun nada ke 1 – 3 – 4 – 5 – 7.

Pelajari Lebih Lanjut:

Tentang Suhu dan temperatur dapat disimak melalui link berikut:

yomemimo.com/tugas/47467269

yomemimo.com/tugas/28208709

Tentang Pentatonis, dapat disimak melalui link berikut:

yomemimo.com/tugas/29295098

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Apr 22