Berikut ini adalah pertanyaan dari angel122904 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. Nilai minimum/maksimum, Sumbu Simetri, Titik Puncak
C. Gambar Grafik secara presisi dan lengkap (jarak antara x dan y juga diperhatikan)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ada 2 gambar yang saya berikan, kalau kurang jelas grafiknya bisa lihat grafik yang di bagian kanan.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
f(x) = -2x² + 5x - 7
a < 0, grafik terbuka ke bawah (grafik memiliki nilai maksimum)
c < 0, grafik memotong sumbu Y negatif
Diskriminan :
D = b² - 4ac
D = 5² - 4(-2)(-7)
D = 25 - 56
D = -31
D < 0, dimana grafik melayang (tidak memotong maupun menyinggung)
..
- titik puncak grafik :
xp = -b/2a
xp = -5/2(-2)
xp = 5/4
..
yp = -D/4a
yp = -(-31)/4(-2)
yp = 31/-8
yp = -31/8
titik puncak : [{5/4, -31/8}]
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VirrMartinn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 01 Aug 22