pSumber energi alternatif disebut juga dengan sumber energi terbarukan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari adelatabitha12 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

PSumber energi alternatif disebut juga dengan sumber energi terbarukan. Sumber energi alternatif memiliki banyak kelebihan sehingga dapat dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari. Tuliskanlah 3 kelebihan sumber energi alternatif! ipa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

Energi alternatif merupakan energi terbarukan, yang mana sumber energinya tidak akan terjadi kelangkaan.

-Bersifat ramah lingkungan.

-Pasokannya berlimpah.

-Menjadi sumber energi gratis

-Mampu menggantikan penggunaan batu bara, sebagai sumber energi utama yang dapat merusak lingkungan.

penjelasan:

semoga membantu

maaf klo salah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ssalsabilla712 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Dec 21