carilah 10 benda lalu ukur dan bulatkan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiktokgabby1 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Carilah 10 benda lalu ukur dan bulatkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ukuran 10 benda danpembulatannyadalam satuan terdekat:

  1. Meja belajar: 108, 5 cm dibulatkan menjadi 109 cm
  2. Pensil adik: 23,2 cm dibulatkan menjadi 23 cm.
  3. Penggaris kakak: 31, 9 cm dibulatkan menjadi 32 cm
  4. Balon mainan Adik: 50, 4 cm dibulatkan menjadi 50 cm
  5. Mainan mobil-mobilan Adik: 23, 6 cm dibulatkan menjadi 24 cm
  6. Sapu: 114, 2 cm dibulatkan menjadi 114 cm
  7. Sepatu Ayah: 50, 5 cm dibulatkan menjadi 51 cm
  8. Tas sekolah: 77, 8 cm dibulatkan menjadi 78 cm
  9. Masker wajah: 66,1 cm dibulatkan menjadi 66 cm
  10. Buku tulis: 44,9 cm dibulatkan menjadi 45 cm.

Penjelasan

Dalam membulatkan bilangan ke satuan terdekat, yang harus diperhatikan adalah angka persepuluhannya  atau angka di belakang koma (,)

Jika angka persepuluhannya < 5 (lebih kecil dari 5) yaitu: 0, 1, 2, 3, dan 4 maka dibulatkan ke bawah menjadi 0

Jika angka persepuluhannya 5 atau lebih, yaitu: 5, 6, 7, 8, dan 9 maka dibulatkan ke atas menjadi bilangan 1

Pelajari lebih lanjut

Pembulatan :yomemimo.com/tugas/16017120

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizahmihani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22