Kalimat Berita Harus Di tulis Secara Runut, jelas, dan sesuai

Berikut ini adalah pertanyaan dari Lalisaaaaa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kalimat Berita Harus Di tulis Secara Runut, jelas, dan sesuai Dengan Fakta agar mudah dimengerti. Ubahlah Susunan Kata berikut Sehingga Menjadi Kalimat Berita Yang Efektif!1.Ahmad-berhasil-Gilbert-dan-juara-kompetisi-pertama-meraih-robotik
2.Irma-tsunami-keluarga-beserta-tempat-menghanyutkan-tinggalnya
3.Yanuar-dikirimkan-ke panitia-lomba-makalah-penelitiannya-menyiapkan-untuk
4.Habibie-menimba-sepuluh-ilmu-selama-hampir-tahun-di Jerman
5.SMP-lomba-Cita²bangsa-cerdas cermat-mengadakan




Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Ahmad dan Gilbert berhasil meraih juara pertama kompetisi robotik

2. Tsunami menghanyutkan keluarga Irma beserta tempat tinggalnya

3. Yanuar menyiapkan makalah untuk dikirimkan ke panitia lomba

4. Habibie menimba ilmu hampir sepuluh tahun di Jerman

5. SMP Cita Cita Bangsa mengadakan lomba cerdas cermat

Penjelasan:

Semoga Membantu:))

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nafisanurulhidaya24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 23 Apr 22