Berikut ini adalah pertanyaan dari giselatrikhairunisa pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban :
Pada segitiga Siku Siku memiliki 90 derajat
sisi terpanjang pada Segitiga siku siku adalah Sisi diagonal (sisi miring)
Untuk menentukan diagonal segitiga, bisa memakai teorema pythagoras (belum dipelajari di SD)
Sebelum itu akan lebih baik jikalau kita memberikan nama kepada masing masing sisinya
Sisi Kiri/tegak = A
Sisi alas = B
Sisi Diagonal = C
rumus teorema pythagoras nya adalah a² + b² = c²
Diketahui =
A = 5
B = 12
Jarak antar Pohon = 1cm
Dit = C²....?
Peny =
A.
5² + 12² = 25 + 144
C = 169
C =√169
C = 13cm
B.
Karena Jaraknya 1 dan totalnya panjang diagonal nya 13, maka jarak pohon tidak boleh melebihi 13cm
sehingga
1cm - 3cm - 5cm - 7cm -9cm - 11cm - 13cm
1 - 2 - 3 - 4 - 5 - 6 - 7
Jadi 7 Pohon yang dibutuhkan Pak mamo
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Conclustik dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 10 May 22