Siswa SD Bekasi Indah mengadakan bakti sosial. Setiap siswa menyumbangkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari karen8598 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Siswa SD Bekasi Indah mengadakan bakti sosial. Setiap siswa menyumbangkan 5 kg beras. Jumlah siswa seluruhnya ada 376 anak. Sebanyak 1.530 kg beras disumbangkan kepada korban banjir bandang, selebihnya disumbangkan kepada 50 keluarga tidak mampu di sekitar sekolah sama banyak. Banyak beras yang diterima oleh setiap keluarga adalah....A. 4 kg. B. 5 kg C. 6 kg D. 7 kg
tolong di jawab ya kk, gunakan cara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

([376 x 5] - 1530) / 50

= (1880 - 1530) / 50

= 350 / 50

= 35 / 5

= 7 kg

Jadi, Banyak beras yang diterima oleh setiap keluarga adalah 7 kg (D.)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DoubleIntelligence dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 12 Aug 22