Berikut ini adalah pertanyaan dari jabajbahwwichavauabu pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Luas karton yang dibutuhkan Dita untuk membuat 5 buah topi adalah 3.520 cm².
Pendahuluan :
Kerucut merupakan bentuk limas dengan alas berbentuk lingkaran. Kerucut dibentuk oleh bidang sisi alas yang berbentuk lingkaran dan bidang sisi lain yang disebut selimut limas. Contoh-contoh bangun ruang yang berbentuk kerucut antara lain tempat es krim, nasi tumpeng, dan caping. Kerucut dapat dibentuk dari sebuah segitiga siku-siku yang diputar sejauh 360°, dimana sisi siku-sikubya sebagai pusat putaran.
- [ Jaring-jaring Kerucut ]
Jaring-jaring kerucut adalah bidang datar yang dapat dibentuk menjadi kerucut. jaring-jaring kerucut tersebut terdiri dari atas bawah ( alas ) merupakan lingkrn yang mempunyai jari-jari r dan sisi lengkung ( selimut kerucut ) merupakan ujung lingkaran ABC yang mempunyai jari-jari s. Juring lingkaran adalah bagian dalam lingkaran yang dibatasi oleh dia jari-jari dalam lingkaran tersebut.
- [ Unsur-unsur Kerucut ]
Perhatikan gambar pada Lampiran!. Dari gambar di atas, unsur-unsur kerucut, yaitu sebagai berikut.
a. Daerah lingkaran L merupakan alas kerucut.
b. Juring ABC merupakan selimut kerucut.
c. Titik A merupakan titik puncak kerucut.
d. r merupakan jari-jari kerucut.
e. t merupakan tinggi kerucut.
f. Panjang busur BC sama dengan keliling lingkaran dengan jari-jari r.
g. AB dan AC disebut garis lukis kerucut.
h. AB = AC s, dimana s² = r² + t² (ingat Teorama Phytagoras).
- [ Sifat-sifat Kerucut ]
=> Memiliki satu titik sudut.
=> Memiliki dua sisi, yaitu alas kerucut dan selimut kerucut.
=> Memiliki satu rusuk lengkung.
- [ Luas Permukaan Kerucut ]
Luas permukaan kerucut sama dengan luas jaring-jaring kerucut. Jaring-jaring kerucut terdiri atas dua bagian, yaitu alas kerucut dan selimut kerucut. Alas kerucut berbentuk lingkaran dan selimut kerucut berbentuk juring lingkaran. Perhatikan gambar ke dua pada lampiran!
Luas alas kerucut sama dengan luas lingkaran dengan jari-jari r, sehingga luas alas kerucut =
Lingkaran P dengan jari-jari s, sehingga luas lingkaran P = dan keliling lingkaran P =
Panjang busur lingkaran PR sama dengan keliling lingkaran alas kerucut, sehingga panjang QR = .
Luas selimut kerucut sama dengan luas juring PQR, sehingga rumus luas selimut kerucut ;
- [ Rumus Luas Permukaan Kerucut ]
Penyelesaian Soal :
Dita akan membuat 5 buah topi dengan bentuk kerucut. Diameter topi tersebut 14 cm dengan tinggi 24 cm. Luas karton yang dibutuhkan Dita untuk membuat 5 buah topi adalah ...
- [ Step 1 ]
- [ Step 2 ]
- [ Step 3 ]
Kesimpulan :
Maka, Luas karton yang dibutuhkan Dita untuk membuat 5 buah topi adalah 3.520 cm².
Pelajari Lebih Lanjut :
- apa rumus luas permukaan kerucut?
- yomemimo.com/tugas/3264791
- Tentukan Luas Permukaan Kerucut
- yomemimo.com/tugas/8485083
- Rumus Volume Kerucut adalah ?
- yomemimo.com/tugas/2480276
Detail Jawaban :
- Mapel : Matematika.
- Kelas : IX.
- Materi : Luas Permukaan Bangun Ruang.
- Kode Soal : 2.
- Kode Kategorisasi : 6.2.2
Kata Kunci : Luas karton yang dibutuhkan Dita untuk membuat 5 buah topi.
#SolusiBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nelsyasj dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 08 Jul 22