5. Tania mempunyai sebuah kotak. Panjang kotak adalah dua kali

Berikut ini adalah pertanyaan dari mto026533 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

5. Tania mempunyai sebuah kotak. Panjang kotak adalah dua kali tingginya, sementara lebarnya adalah setengah tingginya. Jika panjang, lebar dan tinggi kotak dijumlahkan hasilnya 28 cm. Berapakah volume kotak tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

NOMOR 5

Diketahui  : Panjang Kotak 2 kali tingginya

                   Lebar Kotak 1/2 tingginya

                   Jumlah Panjang, Lebar, dan tinggi 28 cm

Ditanya      : Volume Kotak?

Dijawab     :

Langkah I - Menentukan Model Matematika

Panjang Kotak 2 kali tingginya dapat ditulis menjadi : p = 2 \times t

Lebar Kotak 1/2 tingginya dapat ditulis menjadi : l = \frac{1}{2} \times t

Jumlah Panjang, Lebar, dan tinggi 28 cm menjadi : p + l + t = 28

Langkah II - Menentukan Panjang, Lebar dan Tinggi dengan Mensubtitusikan Model Matematika Yang Telah Didapat.

p + l + t = 28

Kita dapat menentukan nilai t dengan mensubtitusikan persamaan p = 2 \times tdanl = \frac{1}{2} \times t ke dalam persamaan di atas sehingga menjadi,

(2 \times t ) + (\frac{1}{2} \times t) + t = 28\\2t + \frac{1}{2} t + t = 28\\3t + \frac{1}{2} t =28\\3,5t = 28\\t = \frac{28}{3,5}\\t = 8

Karena tinggi telah diketahui maka nilai t = 8 dapat disubtitusikan ke dua persamaan lainya menjadi,

p = 2 \times t\\p = 2 \times 8\\p = 16  

l = \frac{1}{2} \times t\\l = \frac{1}{2} \times 8\\l = 4

Langkah III - Menentukan Volume

Volume Balok = p × l × t

Volume Balok = 8 × 16 × 4

Volume Balok = 512cm^3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Malik629 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 21 Aug 22