pak Husni mempunyai sepetak sawah berbentuk segi tiga sama kaki

Berikut ini adalah pertanyaan dari adaristw pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Pak Husni mempunyai sepetak sawah berbentuk segi tiga sama kaki ,panjaang alas sawah 18meter dan tinggi sisi lainnya 15meter maka luas sawah pk Husni adalah ..............tolong di jawab ya kak. besok mau di kumpulin. yg mau jawab aku jadikan jawab an tercerdas dan dapat 10 poin :)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

108 m²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

keliling = jumlah seluruh sisi

= 18+15+15

=48m

Luas= alas. tinggi/2

=18 . 12/2

=108 m²

semoga membantu yaa! ^^, s3moga dapet nilai 100√

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh emlmainmain21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Aug 22