Berikut ini adalah pertanyaan dari Zudan660 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Sebutkanlah beberapa sistem kepercayaan masyarakat bali sebelum mendapat pengaruh hindu dari india dan jawa! sebutkan pula contoh-contohnya.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Sebelum masuknya pengaruh Hindu-Buddha, masyarakat Bali masih menganut kepercayaan nenek moyang yang mereka namakan Hyang. Hyang adalah suatu kepercayaan semacam Animisme dan Dinamisme. Saat ini, beberapa penduduk asli Bali yang disebut Bali Aga, masih menganut sistem kepercayaan Hyang ini. Mereka sudah menetap di Bali jauh sebelum kedatangan orang-orang Jawa akibat invasi Majapahit.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ncolzz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 05 Jun 22