Berikut ini adalah pertanyaan dari ra2987538 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Dari balok PQRS.TUVW tentukan pula:
a.sisi yg saling berhadapan b.rusuk rusuk yg sejajar
Pembahasan ;
balok adalah salah satu bangun ruang
yang memiliki sisi berupa bangun datar, balok memiliki 8 titik sudut, 12 rusuk, dan
6 sisi
perhatikan gambar balok PQRSTUVW
pada lampiran
6 sisi yang dimiliki oleh balok
1) PQRS → sisi alas 2) TUVW → sisi tutup
3) PQUT → sisi depan 4) RSWV → sisi belakang
5) PSWT → sisi samping kiri
6) QRVU → sisi samping kanan
sisi alas sejajar dengan sisi tutup
sisi depan sejajar dengan sisi belakang sisi samping kiri sejajar dengan sisi samping kanan
memiliki 12 rusuk
rusuk panjang → PQ, TU, WV, SR → setiap rusuk panjang sejajar dengan rusuk
panjang yang lain
rusuk lebar → PS, QR, TW, UV → setiap
rusuk lebar sejajar dengan rusuk lebar yang lain
rusuk tinggi → PT, QU, SW, RV → setiap rusuk tinggi sejajar dengan rusuk tinggi
yang lain
dari uraian diatas dapat kita jawab
a) sisi yang sejajar
1) sisi PQRS sejajar dengan sisi TUVW 2) sisi PQUT sejajar dengan sisi RSWV
3) sisi PSWT sejajar dengan sisi QRVU
rusuk yang sejajar
1) rusuk PQ = rusuk TU = rusuk WV =
rusuk SR
2) rusuk PS = rusuk QR = rusuk TW rusuk UV
3) rusuk PT = rusuk QU= rusuk SW
rusuk RV
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh citrasugianetriani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22