Bagaimana cara mengkonversikan sudut 127 suplemen ke komplemen

Berikut ini adalah pertanyaan dari arsyaz pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana cara mengkonversikan sudut 127 suplemen ke komplemen

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Besar komplemen sudut untuk suatu sudut dengan besar 15o adalah 75o. Nilai tersebut diperoleh dari perhitungan 90o – 15o. Lalu bagaimana jika diketahui sebuah sudut yang nilainya lebih dari 90o. Berapakah besar komplemen sudut tersebut?

Sudut dengan besar lebih 90o akan menghasilkan nilai negatif jika sudut 90o dikurangi sudut tersebut. Misalnya pada sebuah sudut dengan besar 105o. Hasil pengurangan 90o – 105o akan menghasilkan nilai negatif, yaitu –15o. Kondisi ini dapat menghasilkan sebuah kesimpulan bahwa sudut yang besarnya lebih dari 90o tidak memiliki sudut komplemen.

Cara menghitung sudut komplemen:

besar sudut α = 15o

besar komplemen sudut α = 90o– 15o = 75o

besar sudut α = 60o

besar komplemen sudut α = 90o– 60o = 30o

besar sudut α = 105o

besar komplemen sudut α = 90o– 105o = – 15o (tidak memiliki sudut komplemen)

Penjelasan dengan langkah-langkah:

semoga membantu jadikan yang tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RafaMembantu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22