Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Buatlah Puisi bertema "Cita cita" 1 bait 4 baris!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
» Pembahasan
Puisi merupakan sebuah karya sastra yang berisi curahan perasaan penyair tentang apa yang dirasakan, dilihat, dan dipikirkan dengan menggunakan kata - kata. Penyair berarti pengarang puisi.
Puisi memiliki beberapa ciri, yaitu penyusunan baris dan bait, serta bahasanya terikat oleh irama dan rima.
1. Baris dan bait
Puisi biasanya tersusun dalam bentuk bait - bait. Dalam suatu bait puisi terdapat beberapa baris kata ataupun kalimat
2. Irama dan rima
Irama adalah keselarasan bunyi pada puisi yang dibentuk oleh pergantian tekanan kata. Irama berhubungan dengan panjang pendeknya bunyi serta kemerduan bunyi saat membacakan puisi. Selain Irama, dalam puisi juga terdapat rima. Rima adalah persamaan bunyi yang ada dalam baris - baris puisi
» Penyelesaian
Cita - Cita
Anganku melayang ke masa depan
Aku ingin menjadi seseorang guru
Guru adalah pejuang ilmu digaris depan
Guru tanpa pamrih senantiasa berbagi ilmu
Aku akan berusaha untuk mencapai cita - cita
Tak akan lelah untuk mencari ilmu
Tak kan ku berpangku tangan saja
Demi tercapainya cita - cita
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh EVELYNCUTU1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 28 Apr 22