Berikut ini adalah pertanyaan dari AnnisaFatimatusZahra pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. A. Baliho = Baliho adalah suatu sarana atau media berpromosi yang mempunyai unsur memberitakan informasi event atau kegiatan yang berhubungan dengan masyarakat luas, selain itu baliho juga digunakan untuk mengiklankan suatu produk baru.
B. Billboard = Billboard merupakan media iklan luar ruang (outdoor advertising) yang paling banyak digunakan. Reklame jenis billboard bentuknya seperti poster berukuran besar, yang sering diletakkan tinggi di tempat yang ramai dilewati orang.
C. Spanduk = Spanduk atau panji adalah sebuah bendera berukuran panjang yang menampilkan sebuah simbol, logo, slogan atau pesan lainnya. Bendera yang dirancang disamakan dengan tameng dalam sebuah lambang adalah sebuah spanduk lengan. Kebanyakan spanduk atau panji memiliki proporsi dimensi lebar di atas 1 meter.
D. Poster = Poster adalah karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar atau kecil. Pengaplikasiannya dengan ditempel di dinding atau permukaan datar lainnya dengan sifat mencari perhatian mata sekuat mungkin.
2. A. Kita harus menghijaukan bumi kita dengan cara menanam pohon dan melakukan reboisasi, membersihkan lingkungan kita yang kotor,dll agar masa depan bumi kita bersih dan tidak kotor.
B. Jika kita melakukan penghijauan maka bencana seperti banjir,tanah lonsor,dll akan kurangnya terjadi bencana seperti itu bisa disebut jarang terjadinya tanah longsor, banjir,dll jika masyarakat ingin bekerja sama menghijaukan bumi kita untuk masa depan.
3. Interval lagu adalah adalah jarak antara dua nada. Interval juga berkaitan dengan tangga nada. Ada dua jenis yakni interval harmonis dan melodis.
4. A. Sarune Kale berasal dari Nanggroe Aceh Darussalam.
B. Aramba berasal dari daerah Pulau Nias, Sumatra Utara.
C. Tifa berasal dari daerah Papua dan di tanah Maluku.
5. Tari Remo adalah salah satu tarian untuk penyambutan tamu yang ditampilkan baik oleh satu atau lebih Remo berasal dari kata Reyoge Cak Mo. Tarian ini berasal dari Jombang, Provinsi Jawa Timur. Poperti tari nya terdiri dari ikat kepala merah, baju tanpa kancing yang berwarna hitam dengan gaya kerajaan celana sebatas pertengahan betis yang dikait dengan jarum emas, sarung batik Pesisiran yang menjuntai hingga ke lutut, setagen yang diikat di pinggang, serta keris menyelip di belakang.
Penjelasan:
Semoga membantu...
Jadikan Jawaban Tercedas Kalo Boleh:).
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Johan7217 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 17 May 22