Seorang peternak ayam mempunyai 100 ekor ayam. dari hasil pengamatannya

Berikut ini adalah pertanyaan dari taeocean pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang peternak ayam mempunyai 100 ekor ayam. dari hasil pengamatannya diperoleh data bahwa 100 ekor ayam tsb menghabiskan 5 kg jagung setiap harinya. jika peternak tsb mampu menyediakan 6 kg jagung setiap harinya, berapakah jumlah ayam yg bisa dipelihara?tolong pliss bantu yg bener ya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

120 ekor ayam

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Jika 100 ekor ayam bisa menghabiskan 5 kg jagung, maka jika 6 kg bisa memberi makan ayam sebanyak....

5 = 100. menggunakan perkalian silang

6 = x

6 × 100

x = ------------------- = 120

5

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lauraangelicaputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22