Berikut ini adalah pertanyaan dari syalomlonta pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah D.
Pembahasan;
Pada soal tersebut terdapat kalimat "menerima bantuan sama banyak dan merata", yang menunjukkan masalah ini berkaitan dengan konsep FPB.
Diketahui : terdapat 96 kg beras, 80 bungkusmie instan dan 64 kemasan minyak goreng.
Terlebih dahulu kita tentukan faktorisasi prima dari 96, 80, dan 64 dengan pohon faktor.
Faktorisasi prima dari 96, 80, dan 64 yaitu;
96=2pangkat 5×3
80=2pangkat4×5
64=2pangkat6
FPB dengan faktorisasi prima ditentukan dengan cara mengalikan faktor yang sama dengan pangkat terendah.
FPB 96,80,64=2pangkat4
=2×2×2×2
=16
Dengan demikian, tetangga Pak Hadi yang mendapat bantuan tersebut maksimal 16 orang.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D
SEMOGA MEMBANTU....
JADIKAN JAWABAN TERCERDAS....
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muthiimamah5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 07 Aug 22