tolong di jawabkumpul jam 3 sore​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aimeejuliettte pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong di jawab
kumpul jam 3 sore​
tolong di jawabkumpul jam 3 sore​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembahasan:

Apa itu skala?

Skala suatu peta adalah perbandingan jarak pada peta terhadap jarak sebenarnya. Skala umumnya digunakan untuk menggambar peta, globe, atau denah agar dapat mewakili keadaan sesungguhnya pada suatu daerah. Skala yang terdapat pada globe maupun peta akan selalu menunjukan pengecilan. Artinya, ukuran yang tertera pada gambar lebih kecil dari ukuran sebenarnya atau biasa dikenal dengan faktor skala. Misalnya sebuah peta menunjukan provinsi Bali dengan skala 1: 450.000. Artinya, jarak 1 cm pada peta sama dengan jarak 450.000 cm pada keadaan sebenarnya.

Contoh soal:

Skala peta adalah 1: 250.000. Jika ada 12 cm dari kota P menuju kota Q pada peta, jarak kedua kota tersebut ialah ….

A. 25 km

B. 30 km

C. 35 km

D. 40 km

Perhitungan:

Keterangan:

  • Jp = Jarak peta
  • Js = Jarak sebenarnya
  • S = Skala

Skala = 1: 2.500.000

Jarak pada peta = 12 cm

Diminta jarak yang sebenarnya?

Js = Jp: S

Js = 12: 1 / 250.000

Js = 12 x 250.000

Js = 3.000.000 cm = 30 km

Dengan demikian jarak sebenarnya adalah 30 km

Jawabannya: B

Penyelesaian:

Jp = Js ÷ S

Jp = 150 km ÷ 750.000 cm

Jp = 15.000.000 cm ÷ 750.000 cm

Jp = 20 cm

Semoga bermanfaat.. :)

Materi: Skala

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FathinFY dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22