Berikut ini adalah pertanyaan dari 0089600609 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Dampak negatif dari penggunaan teknologi dalam bidang komunikasi adalah sebagai berikut
- Kurangnya hubungan yang terjalin. Teknologi mengurangi interaksi tatap muka atau jumlah percakapan telepon. Mengirim pesan menjadi hal yang lebih mudah ketimbang harus ikut serta dalam percakapan telepon. Meskipun efisiensi ini merupakan salah satu keunggulan dari teknologi, ada nilai dari percakapan yang dapat hilang. Suatu hubungan dibangun ketika perusahaan mengenal pelanggannya dan mengetahui kesempatan untuk melayani pelanggan lebih efektif melalui interaksi personal.
- Komunikasi informal. Korespondensi tradisional seperti surat biasanya lebih profesional dalam hal format dan nada. Email dan SMS mengurangi standar dari level profesionalisme. Hal ini dapat menjadi sebuah problema jika klien merasa bahwa komunikasi informal adalah refelksi dari kapabilitas aktual.
Penjelasan:
semoga membantu uwu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayaajora dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 02 Jun 22