Berikut ini adalah pertanyaan dari ummukolid pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
1. Ibu membeli sejumlah telur ayam. dari telur tersebut, 1/2 nya dihadiahkan untuk bibi, 2/7 digoreng untuk lauk, 1/14 pecah, dan sisanya sebanyak 6 butir di simpan. berapakah jumlah telur yg dibeli ibu?2. SD Maju memiliki sejumlah siswa. Jumlah siswa SD Maju yg tinggal di Desa Sukoharjo sebanyak 60%, dan sisanya sebanyak 72 anak berasal dari desa lain.
a. Berapakah jumlah siswa SD Maju yg tinggal di Desa Sukoharjo?
b. Sebanyak 25% dari siswa yg tinggal di Desa Sukoharjo tersebut berusia dibawah 9 tahun. Berapa jumlah anak yg berusia di bawah 9 tahun tersebut?
Jawab yg bener yaa, jangan ngasal..
sertakan langkah2 mengerjakannya juga yaa..
a. Berapakah jumlah siswa SD Maju yg tinggal di Desa Sukoharjo?
b. Sebanyak 25% dari siswa yg tinggal di Desa Sukoharjo tersebut berusia dibawah 9 tahun. Berapa jumlah anak yg berusia di bawah 9 tahun tersebut?
Jawab yg bener yaa, jangan ngasal..
sertakan langkah2 mengerjakannya juga yaa..
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nih bang jawabanya dan caranya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wahyusafrini432 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 25 Apr 22