Berikut ini adalah pertanyaan dari hawwaulrica pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
16. Sebuah truk dapat memuat 6 ton barang. Truk tersebutakan diisi dengan semen yang beratnya 40 kg per sak. Semen yang dapat diangkut dalam truk adalah .... A. 150 B. 160 C. 162 2 D. 163
17. 10 cm 12 cm 18 cm a. 20 cm Keliling bangun datar di atas adalah .... 60 cm b. 66 cm c. 67 cm d. 76 cm
tolong di jawab secepat nya, soal nya besok di kumpulkan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
14. Jawabannya B. Jajargenjang , karena jajar genjang tidak meiliki simetri lipat
15. Jawabannusa A kerucut
16. misal : x = semen
y = truk semen
z = kapasitas semen
Ditanya : semen yang dapat diangkut truk = ....?
Jawab : persamaan y = x.z
6 . 1000 kg = 40kg .z
6.000 ÷ 40kg = z
150 kg = z
Jadi , kapasitas semen yang dapat diangkut
truk adalah sebanyak150kg (A)
17. Keliling bangun datar = 10 + 12 + 18 + 20
= 60 cm (A)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuannisa513 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 06 Jul 22