Berikut ini adalah pertanyaan dari firstalopingjeno pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
17. Bacalah teks berikut! Cuci bahan-bahan di atas hingga bersih, kemudian didihkan selama 10-15 menit. Setelah matang, diamkan hingga uap menghilang, lalu saring menggunakan kain bersih dan peras. Jamu bratawali ini dapat diminum 1 kali sehari sebanyak 100 mL dan diulang selama 10 hari. Kata yang mengandung konfiks dalam teks tersebut adalah .... a. menghilang, diulang b. didihkan, diminum C. diamkan, menggunakan d. bersih, didihkan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
b. didihkan , diminum
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rsiti2055 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 28 Jan 23