Alhazen adalah nama seorang ilmuwan muslim di dunia barat. Ilmuwan

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadKIKI1842 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Alhazen adalah nama seorang ilmuwan muslim di dunia barat. Ilmuwan adalah ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ilmuwan merupakan orang yang ahli atau memiliki banyak pengetahuan dalam suatu ilmu. Seorang ilmuwan yang menekuni bidang sains atau ilmu pengetahuan alam disebut sebagai Saintis.

Pembahasan :

Ilmuwan juga merupakan orang yang menggali, menguasai, mengembangkan dan menerapkan ilmu pengetahuan atau teknologi demi mencari kebenaran serta meningkatkan kesejahteraan, harkat dan martabat manusia.

Tanggung jawab seorang ilmuwan buka hanya terletak pada penemuan dari segala penelitian, akan tetapi bagaimana cara agar temuan tersebut bisa digunakan untuk kesejahteraan masyarakat. Peranan meningkatkan kesejahteraan masyarakat merupakan tanggung jawab terbesar seorang ahli atau ilmuwan.

Berikut ciri-ciri sikap ilmiah seorang ilmuwan :

  • Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi
  • Memiliki sikap yang jujur
  • Terbuka atau bebas dari prasangka
  • Toleransi
  • Optimis
  • Pemberani

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi cara agar bisa jadi ilmuwan pada : yomemimo.com/tugas/42895695

#BelajarBersamaBrainly#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22