Indikator 25 Disajikan diagram lingkaran bertemakan kegiatan pariwisata, peserta didik

Berikut ini adalah pertanyaan dari fatihmulia24 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Indikator 25 Disajikan diagram lingkaran bertemakan kegiatan pariwisata, peserta didik dapat menentukan rata- rata (mean) 25. Data banyak pengunjung taman bermain yang naik wahana hari ini disajikan dalam diagram lingkaran berikut. Sebuah taman bermain telah mendata pengunjung pada wahana taman bermain Dimana r = wahana kincir angin, g = wahana niagara, p = wahana pontang panting. o = wahana rumah hantu. Berapakah rata-rata pengunjung pada hari itu jika diketahui banyak nya pengunjung yang masuk ke wahana rumah hantu adalah 50 orang?A. 200 orang
B. 250 orang
C. 300 orang
D. 350 orang​

Ini apaan please
Indikator 25 Disajikan diagram lingkaran bertemakan kegiatan pariwisata, peserta didik dapat menentukan rata- rata (mean) 25. Data banyak pengunjung taman bermain yang naik wahana hari ini disajikan dalam diagram lingkaran berikut. Sebuah taman bermain telah mendata pengunjung pada wahana taman bermain Dimana r = wahana kincir angin, g = wahana niagara, p = wahana pontang panting. o = wahana rumah hantu. Berapakah rata-rata pengunjung pada hari itu jika diketahui banyak nya pengunjung yang masuk ke wahana rumah hantu adalah 50 orang? A. 200 orang B. 250 orang C. 300 orang D. 350 orang​Ini apaan please

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Rata-rata pengunjung pada hari tersebut adalah 250 orang.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diagram lingkaran merupakan salah satu bentuk penyajian data yang menggunakan ukuran derajat ataupun persen.

Diketahui:

  • r = wahana kincir angin
  • g = wahana niagara
  • p = wahana pontang-panting
  • o = wahana rumah hantu
  • r = 45%
  • o = 5%
  • p = 10%
  • g = 40%
  • Banyak pengunjung rumah hantu = 50 orang

Ditanya:

Rata-rata pengunjung pada hari itu?

Jawab:

Banyak pengunjung kincir angin:

Pengunjung kincir angin = (45%/5%). 50 orang = 450 orang

Banyak pengunjung niagara:

Pengunjung niagara = (40%/5%). 50 orang = 400 orang

Banyak pengunjung pontang-panting:

Pengunjung pontang-panting = (10%/5%). 50 orang = 100 orang

Jumlah seluruh pengunjung = 450 + 400 + 100 + 50 = 1000 orang

Banyak wahana = 4

Rata-rata pengunjung pada hari tersebut = 1000 orang/ 4 = 250 orang

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang diagram lingkaran pada yomemimo.com/tugas/15877012

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22