Berikut ini adalah pertanyaan dari flobritney8118 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Sumber sejarah dikelompokkan menjadi beberapa jenis atau disebut periodesasi. Hak tersebut bertujuan untuk memudahkan dalam memahami perkembangan sejarah.
Pembahasan:
Periodesasi dapat diartikan sebagai proses mengkategorikan peristiwa-peristiwa secara berurutan dalam suatu rentang waktu. Tujuan dari dilakukannya periodesasi adalah agar lebih mudah dalam memahami perkembangan kehidupan meupun peristiwa dari satu waktu ke waktu yang lain.
Berikut adalah periodesasi perkembangan sejarah di Indonesia:
• Masa Praaksara
• Masa Kerajaan Hindu Buddha
Masa kerajaan Hindu Buddha berlangsung dari abad ke 5 Masehi dan berlangsung selama 10 abad.
• Masa Kerajaan Islam
Masa kerajaan Islam berlangsung dari abad ke 13 Masehi dan berlangsung selama 5 abad.
• Masa Kolonialisme dan Imperialisme
Masa kolonialisme dimulai dari abad ke 18 Masehi dan berlangsung 3,5 abad.
• Masa Pergerakan Nasional
Masa pergerakan nasional dimulai dari tahun 1900-an hiingga 1945.
• Masa Revolusi Indonesia
Masa revolusi Indonesia dimulai dari tahun 1945 hingga 1950.
• Masa Demokrasi Liberal
Masa demokrasi liberal dimulai dari tahun 1950 hingga 1959.
• Masa Demokrasi Terpimpin (orde lama)
Masa orde lama dimulai dari tahun 1959 hingga 1965.
• Masa Orde Baru
Masa orde baru dimulai dari 1967 hingga 1998.
• Masa Reformasi
Masa reformasi berlangsung dari tahun 1998 hingga saat ini.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang era orde lama pada yomemimo.com/tugas/13099346
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Feb 23