Pengertian data primer dan sekunder, cara memperoleh data, nengolah Data,

Berikut ini adalah pertanyaan dari airaaira0001 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Pengertian data primer dan sekunder, cara memperoleh data, nengolah Data, diagram​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Data merupakan catatan terkait fakta yang dibuat dengan kata-kata, kalimat, simbol, angka dan lain-lain.

Pembahasan :

Data primer adalah data yang diambil secara langsung tanpa melalui perantara dan biasaya data yang diperoleh adalah data mentah.

Cara memperolehnya adalah dengan melakukan wawacara dan survei atau menyebarkan kuisioner.

Data sekunder adalah data yang diambil melalui perantara atau pihak lain yang sebelumnya sudah memperoleh datanya terlebih dahulu.

Cara memperolehnya adalah dengan studi literatur dan dokumen pemerintahan atau swasta (perusahaan).

Setelah data diperoleh selanjutnya akan dilakukan pegolahan data yaitu memproses data yang didapat agar mudah dipahami dan dimengerti sehingga dapat dilakukan analisis. Dalam melakukan pengolahan data dapat dilakukan perhitungan nilai data tertinggi dan terendah, menghitung rata-rata, modus dan median.

Menyajikan data dalam bentuk diagram dapat memudahkan dalam membaca data. Diagram sendiri terdiri dari berbagai macam ada diagram batang, lingkaran dan garis.

Pelajari lebih lanjut :

Pelajari lebih lanjut proses mengolah data pada :

yomemimo.com/tugas/37017356?referrer=searchResults

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asyao9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22