1.Ibu membutuhkan 4,5 m untuk membuat baju dan 9 m

Berikut ini adalah pertanyaan dari riyuzaidan1 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Ibu membutuhkan 4,5 m untuk membuat baju dan 9 m lebih 600 CM untuk membuat celana berapa meter kain yang diperlukan ibu untuk membuat baju dan celana?2.Bu Ida ingin membuat pekarangan bunga tidak jauh dari rumah Jarak rumah ke pekarangan bunga tersebut adalah 2,75 km jika tanaman yang paling jauh terletak pada 150 cm dari pagar tanaman tentukan jarak rumah Bu Ida terhadap tanaman yang paling jauh tersebut ?


3.Vina pergi ke sekolah dengan angkutan umum ia berjalan dari rumah ke tempat pemberhentian sejauh 200 m ia naik angkutan umum sejauh 1500 m kemudian berjalan lagi sejauh 300 M sampai ke sekolah Berapa km jarak yang ditempuh Fina dari rumah ke sekolah? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.4,5m + 9m + 6m = 19,5 m

2.2,75 km+ 0,0015km = 2,7515 km

3. 200m + 1500 m + 300 m = 2000 m = 2km

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh susantihalimah02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Feb 23