Apa saja hikmah memakan makanan dan minuman yang halal?

Berikut ini adalah pertanyaan dari aqila2zara pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa saja hikmah memakan makanan dan minuman yang halal?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Maksud dari kata hikmah adalah manfaat atau keuntungan. Hikmah dari memakan makanan dan minuman yang halal salah satunya adalah menyehatkan tubuh.

Pembahasan

Makanan dan minuman halal dalah makanan dan minuman yang Allah bolehkan untuk memakannya. Makanan halal boleh diartikan juga sebagai segala makanan dan minuman yang ada di muka bumi yang tidak ada dalil larangan untuk memakannya. Contoh makanan haram adalah segala sesuatu yang berasal dari A njing atau B abi

Orang yang senantiasa memakan amakanan dan meminum minuman yang hal akan mendapat banyak menfaat. Berikut beberapa manfaat atau hikmah makan makanan dan minuman halal.

  1. Menyehatkan jasamani atau tubuh seseorang
  2. Mencegah dari berbagai penyakit
  3. Terhndar dari resiko parasit-parasit yang membahayakan bagi tubuh
  4. Mendapat ridha Allah
  5. Makanan yag kita makanan berkah

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang hal-hal yang perlu diperhatikan ketika makan dan minum, di link yomemimo.com/tugas/22837503
  2. Materi tentang ciri-ciri makanan halal, di link yomemimo.com/tugas/2735308
  3. Materi tentang 10 contoh makanan halal dan 10 contoh makanan haram, di link yomemimo.com/tugas/5854584
  4. Materi tentang 5 contoh makanan dan minuman  halal dan 5 contoh makanan dan minuman haram, di link yomemimo.com/tugas/2093410
  5. Materi tentang 3 kriteria makanan hala, di link yomemimo.com/tugas/5765287

=============================

Detail jawaban

Kelas : VII

Mata pelajaran :Agama Islam

Bab : Perilaku Terpuji

Kode soal : 4.14.7

Kata kunci : Makan, minum, adab-adab makan, hal-hal yang perlu diperhatikan ketika makan,

Maksud dari kata hikmah adalah manfaat atau keuntungan. Hikmah dari memakan makanan dan minuman yang halal salah satunya adalah menyehatkan tubuh. Pembahasan Makanan dan minuman halal dalah makanan dan minuman yang Allah bolehkan untuk memakannya. Makanan halal boleh diartikan juga sebagai segala makanan dan minuman yang ada di muka bumi yang tidak ada dalil larangan untuk memakannya. Contoh makanan haram adalah segala sesuatu yang berasal dari A njing atau B abiOrang yang senantiasa memakan amakanan dan meminum minuman yang hal akan mendapat banyak menfaat. Berikut beberapa manfaat atau hikmah makan makanan dan minuman halal. Menyehatkan jasamani atau tubuh seseorang Mencegah dari berbagai penyakit Terhndar dari resiko parasit-parasit yang membahayakan bagi tubuhMendapat ridha Allah Makanan yag kita makanan berkah Pelajari lebih lanjut Materi tentang hal-hal yang perlu diperhatikan ketika makan dan minum, di link https://brainly.co.id/tugas/22837503Materi tentang ciri-ciri makanan halal, di link brainly.co.id/tugas/2735308Materi tentang 10 contoh makanan halal dan 10 contoh makanan haram, di link brainly.co.id/tugas/5854584Materi tentang 5 contoh makanan dan minuman  halal dan 5 contoh makanan dan minuman haram, di link brainly.co.id/tugas/2093410Materi tentang 3 kriteria makanan hala, di link brainly.co.id/tugas/5765287=============================Detail jawaban Kelas : VIIMata pelajaran : Agama Islam Bab : Perilaku Terpuji	Kode soal : 4.14.7Kata kunci : Makan, minum, adab-adab makan, hal-hal yang perlu diperhatikan ketika makan,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 13 Jun 15