di kelas bulan berencana membeli 5 buah sapu 1 tempat

Berikut ini adalah pertanyaan dari rosdiana111021 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

di kelas bulan berencana membeli 5 buah sapu 1 tempat sampah 2 buah spidol besar kelas bulan terdiri atas 40 anak Setiap anak telah membayar iuran sebesar Rp1.000 ketika bulan dan temannya akan membeli barang-barang tersebut uangnya kurang harga 11 sebesar rp12.500 harga satu tempat sampah sebesar rp17.500 dan harga 1 buah spidol besar seharga Rp10.000 berapakah tambahan yang harus dibayar Setiap anak ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.500

Penjelasan dengan langkah-langkah:

5×12.500=62.500 1×17.500=17.500 2×10.000=20.000

62.500+17.500+20.000=100.000 kurang uang seharga 60.000,1.500×40 = 60.000 jadi uang yg harus di bayar setiap anak Adalah 1.500

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ghazankusnadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Jan 23