jelaskan pengertian kasih dalam agama katolik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zeckarois5 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pengertian kasih dalam agama katolik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kasih ialah perhatian kepada orang lain. Dalam rasa kasih itu berarti kita menyamakan diri dengan orang lain, baik dalam kebutuhan, pengharapan, kecemasan dan kegembiraanya. Kasih berarti memberikan diri kepada orang lain, mengutamakan kebutuhan orang lain daripada kebutuhan diri kita sendiri.

Beberapa mendeskripsikan kasih (dalam pengertian amal) dalam makna hanya sebagai perbuatan memberi dengan kebaikan hati, sementara kalangan lainnya seperti Gereja Katolik memiliki makna-makna yang saling terkait (yaitu: kasih adalah kebajikan teologal yang dengannya kita mencintai Allah di atas segala-galanya demi diri

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh viaaprillia840 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Oct 22