contoh cara membuat diagram lingkaran jelaskan caranya dan jelaskan pula

Berikut ini adalah pertanyaan dari maipeach14 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Contoh cara membuat diagram lingkaran jelaskan caranya dan jelaskan pula apa itu gris tumpul dan lancipp!!makasii​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab: Langkah-langkah membuat Diagram Lingkaran (dari tabel) adalah sebagai berikut:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

- Menghitung jumlah total data dari semua nilai data pada tabel.

- Menghitung besar sudut pada masing-masing bagian data dengan rumus: (nilai data / total data) x 360º.

- Jika nilai data akan dirubah ke bentuk persen, maka gunakan rumus: (nilai data / total data) x 100%.

- Membuat lingkaran penuh dan membagi lingkaran menjadi beberapa ruas dengan besar sudut sesuai masing-masing data. (gunakan busur derajat untuk menentukan ruas besar sudut)

Sudut Lancip:

Sudut Lancip adalah sudut yang ukurannya diantara 0° sampai dibawah 90°, yakni lebih kecil daripada sudut siku-siku yang ukurannya 90°.

Sudut Tumpul:

Sudut Tumpul adalah sudut yang ukurannya diantara diatas 90° sampai 180°, yakni lebih besar daripada sudut siku-siku yang ukurannya 90°.

Maaf jika jawaban ini salah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shareencat12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Sep 22