Ibu memiliki 80 roti kukus, 75 bika ambon, dan 50

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuhutajulu10 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Ibu memiliki 80 roti kukus, 75 bika ambon, dan 50 donat. Jika anda ingin meletakkan kue di beberapa kotak kue dengan jumlah kue yang sama. Jumlah kue di setiap kotak adalah ....a. gulungan kukus 16, bika mbon 15, donat 10
b. gulungan kukus 15, bika ambon 25, donat 20
c. gulungan kukus 18, bika ambon 12, donat 15
d. gulungan kukus 20, buka ambon 15, donat 12

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.gulungan kukus 16,bika ambon 15,donat 10

Penjelasan dengan langkah-langkah:

dik=80 roti kukus,75 bika ambon,50donat

dit=jumlah kue di setiap kotak dalam jumlah yang sama

dij=80÷16=5

=75÷15=5

=50÷10=5

jadi

jawaban nya ada A

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh samsungcool910 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 18 Feb 23