Jelaskan yang dimaksud dengan asam basa dan garam berikan dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari afihairat280 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan yang dimaksud dengan asam basa dan garam berikan dua contoh untuk setiap senyawa tersebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Asam

Istilah asam(acid) berasal dari bahasa latin acetum yang berarti cuka.secara kimia,asam adalah zat yang dalam air dapat menghasilkan ion hidrogen (H).

adapun basa yaitu zat zat yang dapat menetralkan asam.secara kimia, asam dan basa saling berlawanan.

Garam.

Jenis senyawa garam yang paling kita kenal adalah garam dapur atau nama senyawa kimia natrium klorida (NaCI).

contoh asam: asam asetat: terdapat pada larutan cuka.

asam askorbat: terdapat pada jeruk,tomat,sayuran.

asam borat, terdapat pada larutan pencuci mata.

asam klorida: terdapat pada asam lambung.

contoh basa:kalium hidroksida (KOH)

Barium hidroksida (Ba(OH)2)

Caesium hidroksida (CsOH)

Natrium hidroksida (NaOH)

Stronsium hidroksida (Sr(OH)2)

Kalsium hidroksida (Ca(OH)2)

Magnesium hidroksida (Mg(OH)2)

Litium hidroksida (LiOH)

Rubidium hidroksida (RbOH).

contoh senyawa garam: natrium klorida( NaCI)

natrium sulfat(Na2So4), kalsium klorida(CaCI2),barium klorida (BaCI2) natrium nitrat (NaNO2).

Penjelasan:

semoga mambantu dan bermanfaat ya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ridhophone5363 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 May 22