seseorang dapat mengashar salat fardu jika telah memenuhi beberapa syarat

Berikut ini adalah pertanyaan dari yusmaini201 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seseorang dapat mengashar salat fardu jika telah memenuhi beberapa syarat Sebutkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

syarat Meng-Qashar Shalat

  1. Jarak atau perjalanan sekurang kurangnya dua hari perjalanan kaki atau dua marhalah (yaitu sama dengan 16 Farsah = 138 km)
  2. Bepergian bukan untuk maksiat
  3. Shalat yang boleh di qashar hanya shalat yang empat Rakaat saja dan bukan qadha.
  4. niat Meng-Qashar pada takbiratul ihram
  5. Tidak makmum kepada orang yang Bukan musafir
  • Menurut Abd. Rahman Al -Jazairi dalam kitabul Fiqih ' Alal Madzahibil Arba'ah dinyatakan 16 Farsah= 81 km

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh D4RKM00N dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Aug 23