25. Nilai ulangan Matematika Danish sebagai berikut 85, 88, 90.

Berikut ini adalah pertanyaan dari fadilacopy pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

25. Nilai ulangan Matematika Danish sebagai berikut 85, 88, 90. Setelah ulangan ke empat, nilai rata-rata ulangan Danish 88. Setelah mengikuti ulangan kelima nilai rata- rata Danish menjadi 90. Peningkatan nilai ulangan Danish dari ulangan ke empat ke ulangan kelima adalah...A. 2 poin
B. 5poin
C. 9 poin
D. 10 poin

tolong dibantu ya kk ^⁠_⁠^
secepatnya,nanti sy jadikan jawaban tercedas,pake caranya ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

C. 9 poin

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Rerata 4x ujian adalah 88, maka

(85+88+90+x)/4 = 88

85+88+90+x = 352

x = 89

Jadi, nilai keempatnya adalah 89.

Rerata 5x ujian adalah 90, maka

(85+88+90+89+y)/5 = 90

85+88+90+89+y = 450

y = 98

Jadi, nilai kelimanya adalah 98.

Maka, dari nilai keempat (89) ke nilai kelima (98), peningkatannya adalah sebesar 9 poin. Jawabannya C.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nax2005 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Apr 23