Berikan analisis saudara sudah sejauh manakan negara Inonesia terutama pemerintah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Angelleee pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan analisis saudara sudah sejauh manakan negara Inonesia terutama pemerintah menjalankan tugasnya, dan kebijkan-kebijkan apa saja yang sudah dikeluarkan untuk mensejahterkan warga negaranya.Kemudian sesuai dengan citacita dan tujuan bangsa yang tertuang dalam Pembukaan UUd 1945, apakah saat ini sudah terpenuhi dari semua tujuan yang dicantumkan tersebut! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembukaan UUD 1945 adalah hukum dasar tertulis yang mengikat pemerintah, lembaga negara, dan setiap warga negara Indonesia. Sejak Indonesia merdeka, UUD 1945 telah mengalami amandemen sebanyak empat kali sejak tahun 1999 hingga 2002.

Sampai saat ini bangsa Indonesia telah menjalankan amanat UUD 1945 dengan cukup baik, seperti pemerataan pendidikan, kesehatan dan kesejahteraan dengan pengembangan UMKM. Namun tak bisa dipungkiri, pelanggaran terhadap amanat UUD1945 pun semakin meningkat dibandingkan periode lalu seperti, tindak korupsi, penghinaan terhadap agama, dan bullying.

Pembahasan  

Perumusan dasar negara Indonesia dilakukan melalui sidang BPUPKI yang berlangsung antara 29 Mei 1945 sampai dengan 1 Juni 1945. Pada sidang tersebut, lahirlah istilah Pancasila sebagai dasar negara Indonesia yang diusulkan oleh Ir. Soekarno. Usulan tersebut kemudian ditampung dan dibahas lagi oleh panitia kecil yang dibentuk oleh BPUPKI, yaitu Panitia Sembilan. Kemudian, Pada tanggal 22 Juni 1945, Panitia Sembilan berhasil merumuskan naskah Rancangan Pembukaan UUD yang dikenal sebagai Piagam Jakarta (Djakarta Charter).

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi Pembukaan UUD1945pada link berikut iniyomemimo.com/tugas/4202188

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mzmira dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jun 23