soal statistika 1.nilai ulangan matematika 15 siswa kelas VI adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari ajawita119 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Soal statistika1.nilai ulangan matematika 15 siswa kelas VI adalah 7, 8, 6, 9, 8, 7, 7, 8, 9, 8, 8, 7, 7 ,6 dan 5

2.suhu udara di kota Pontianak dalam 13 hari berturut-turut adalah 30, 29, 30, 30, 29, 28, 30, 30, 27, 28, 30, 29 dan 30

3. umur 16 orang siswa kelas VI dalam satuan tahun adalah 11, 12, 12, 11, 13, 11, 12, 12, 11, 12, 12, 11, 13, dan 12

tolong bantu kak jawaban nya dengan cara rumus nya ganjil dan genap​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. 5, 6, 6, 7, 7, 7, 7, 7, 8, 8, 8, 8, 8

Modus nya adalah 7

2. 27, 28, 28, 29, 29, 29, 30, 30, 30, 30, 30, 30

Modus nya adalah 30

3. 11, 11, 11, 11, 11, 12, 12, 12, 12, 12, 12, 12, 13, 13

Median = 12 + 12/2

= 24/2

= 12

Semoga benar dan membantu

#Kalau benar jadikan jawaban tercerdas yaa klau slh silahkan laporkan atau hapus jawaban ini,, mksh... :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurmalika3007 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 May 22