1.) sebidang tanah berbentuk persegi mempunyai luas 144m2 hitunglah ukuran

Berikut ini adalah pertanyaan dari monkeyminecraf25 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

1.) sebidang tanah berbentuk persegi mempunyai luas 144m2 hitunglah ukuran sisi tanah-tanah tersebut2.) semua meja berbentuk persegi panjang panjang meja itu 80 cm dan lebarnya 60 cm Berapakah keliling dan luas meja tersebut?

3.) diketahui keliling persegi panjang adalah 70 cm dengan panjang sisinya 12 cm Berapakah lebar sisinya?

4.) keliling suatu persegi panjang adalah 98 cm jika diketahui lebar Sisinya 15 cm Berapakah panjang sisi tersebut?

5.) tentukanlah sisi panjang Persegi panjang jika diketahui luasnya 90 cm dan lebarnya 9cm

Jawab pls besok dikumpul pakai cara ya kak jangan sesat juga jawabannya kak :D​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. L = 144 cm²

S = √L = √144 = 12 cm

2. Luas = 80 x 60 = 4800 cm²

keliling = 2 x (p + l) = 2 x (80 + 60) = 2 x 140 =280 cm

3. K = 2 x (p + l)

l = K/2 - p

l = 70/2 - 12 = 35 - 12 = 23 cm

4. p = k/2 - l = 98/2 - 9 cm = 49 - 9 = 40 cm

5. P = L / l = 90 / 9 = 10 cm

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh apldaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 21 May 23