tolong soal1. Apa arti reboisasi ?2. Tuliskan letak indonesia !3.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Akubaikhati pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolongsoal
1. Apa arti reboisasi ?
2. Tuliskan letak indonesia !
3. Apa manfaat tumbuhan : kina, karet, damar, sagu ?
4. Sebutkan benda-benda yang bisa ditarik oleh magnet ?

jangan tanya google ya
kalau tanya google aku laporin

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Apa arti reboisasi?

Jawaban:Reboisasi adalah Penanaman hutan kembali(yakni hutan yang sudah gundul agar dapat berfungsi dengan baik, yakni sesuai dengan peruntukkannya lagi).

2.Tuliskan letak indonesia !

Jawaban:Berdasarkan letak geografisnya, kepulauan Indonesia di antara Benua Asia dan Benua Australia, serta di antara Samudera Hindia dan Samudera Pasifik. ... Letak Indonesia di antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

3.Apa manfaat tumbuhan : kina, karet, damar, sagu ?

Jawaban:

1.Pohon Kina

  • Pohon kina, tanaman hebal yang memiliki banyak manfaat untuk Mengobati Malaria hingga Jantung
  • Kloroquin yang terkandung dalam pohon kina dianggap mampu mengobati virus corona

2.Pohon Karet

  • Perkebunan karet dapat memberikan dampak yang sangat baik untuk lingkungan
  • Pohon karet dapat menyerap gas buangan dan menghasilkan oksigen bagi manusia
  • Selain itu,pohon karet bisa menyerap gas karbon dioksida.
  • Karet juga di gunakan sebagai bahan untuk membuat mebel atau kontruksi rumah.

3.Pohon Damar

  • Manfaat utama damar adalah diambil getahnya untuk dioleh menjadi kopal (manila copal).
  • Getah damar keluar dari anavar kulit atau kayu damar yang dilukai.
  • Getah yang keluar akan membeku dan mengeras setelah beberap hari.
  • Getah damar yang mengeras nilah yang kemudian dinamai kopal.

4.Pohon Sagu

  • Lidi sagu dapat dijadikan sapu halaman rumah.
  • Sedangkan daun dapat dijadikan sebagai bahan banguanan seperti atap rumah.
  • Selain itu, daun sagu juga dapat dijadikan anyaman seperti tikar.
  • Daun mudanya juga dapat digunakan sebagai puntung rokok.

4.Sebutkan benda-benda yang bisa ditarik oleh magnet ?

Jawaban:Benda magnetis adalah benda yang·dapat ditarik oleh magnet. Benda magnetis terbuat dari bahan besi, baja, nikel, dan kobalt. Contonya,benda magnetis yaitu obeng, baut, mur, gunting, sendok, dan garpu. Jadi, contoh benda-benda yang dapat ditarik oleh magnet adalah obeng, baut, mur, gunting, sendok, dan garpu.

Semoga Membantu

Jadikan jawaban TERCERDAS

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh komangagusjaya47 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22