sebuah bak mandi berukuran panjang 90 cm , lebar 60

Berikut ini adalah pertanyaan dari aurarihma996 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebuah bak mandi berukuran panjang 90 cm , lebar 60 cm , 50 cm jika air dipakai mandi 1/2 bagian , maka berapa liter sisa air di bak mandisebuah suhu disuatu daerah 5°C dibawah nol. pada malam hari suhu turun 3°C menjelang pagi hari suhu turun lagi 3°C . berapa suhu daerah itu sekarang...
p
suhu di kota London -6°C sedangkan suhu udara di kota jakarta 28°C . berapa selisih suhu udara di kedua kota tersebut

sebuah ujian memiliki peraturan jika benar 2 , salah -1 dan kosong 0 dari 50 soal yaniar menjawab salah 4 dan kosong 3 . berapakah nilai yanuar

sebongkah daging beku bersuju -18°C . daging beku tersebut diletakkan dalam panci dan dipanaskan di atas api kecil. Api mengeluarkan energi panas sehingga suhu daging beku rata rata naik sebesar 5°C setiapa 2 menit . berapa suhu daging setelah dipanaskan selama 12 menit ?

suhu di kota tokyo 25°C pada saat turun salju suhu turun 3 °C setiap 5 menit berapa °C suhu di kota tokyo setelah turun salju selama 1 jam


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. diubah ke dm terdahulu.

90:10= 9

60:10= 6

50:10= 5

Pxlxt = 9x6x5=270dm³

270dm³: 2= 135 Liter

2. -5+-3+-3= -13

3. -6 - 28= -34

4. dik. b= 2 s= -1 kosong = 0

50-4-3= 43 soal yang benar

43 x 1= 43

4x-1 = -4

0×3 = 0

43-4= 39

5. suhu daging -18

dioanaskan dikompor 5° setiap 2 menit

dipanaskan selama 12 menit.

maka: 12:2 = 6

6x5= 30°

-18+30°= 12°

6. tokyo = 25

turun salju akan turun 3 setiap 5 menit

salju turun selama 1 jam

maka: 1 jam = 60 menit. 60 :5 = 12

12 menit x 3 = 36°

25-36= -11

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh takazuki12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Jul 23