jika ada tutup botol dengan jari jari 5 cm, berapakah

Berikut ini adalah pertanyaan dari samawati068gmailcom pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Jika ada tutup botol dengan jari jari 5 cm, berapakah diameternya?

*No ngasal

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jika Diketahui Jari Jari sebuah tutup Botol Adalah 5 Cm, Maka Diameter dari Tutup botolnya 10 Cm

Bagaimana Caranya?

Begini, Umumnya Jari jari adalah Setengahnya diameter, Jadi jika diameternya yang diketahui Cukup dibagi 2, Begitu sebaliknya jika Jari Jari yang diketahui, Cukup Dikali Saja

Biasanya, Rumus ini ditemukan di Pencarian Tabung atau Lingkaran

Terima Kasih

Semoga membantu dan bermanfaat:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurazizahhh2525 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 29 Nov 22