Berikut ini adalah pertanyaan dari putriarlinggaaira pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
5. Hasil dari -27 + (-18) adalah ....
6. Hasil dari -9-13 adalah ....
7. (-12) × (n)= (-32) × (-12). Bilangan yang tepat sebagai pengganti n adalah ....
8. 21 × 18: (13+ (-4)) = m. Bilangan yang tepat untuk mengganti m adalah ....
9. Seorang pedagang buah memiliki 3 keranjang apel dan 5 peti mangga. Setiap keranjang berisi 54 apel dan setiap peti berisi 42 mangga. Kalimat matematikan yang tepat untuk menyatakan banyak buah yang dimiliki pedagang adalah ....
10. Ibu membeli 2 kantong telur ayam dan 3 kantong telur bebek. Setiap kantong berisi 9 butir telur. Setelah dibuka, 3 telur ayam dan 8 telur bebek busuk. Jumlah telur ayam dan bebek yang masih baik ada .... C. Mari menjawab pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan tepat! 1. Suatu peserta ujian akan mendapat nilai 4 jika jawaban benar, -1 jika jawaban salah, dan 0
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
3. -43 < -21.
4. 8, -12, -6, 15, 4. Urutan bilangan tersebut dari yang terkecil adalah -12,-6,4,8,15
5. -27 + (-18) = -45
6. -9-13 = -22
7. (-12) × (n)= (-32) × (-12)
(a x c) = (c x a)
n = -32
8. 21 × 18: (13+ (-4)) = m
(21 × 18) ÷ 9 = m
378 ÷ 9 = m
42 = m1
9.(3 × 54)+(5×42) = 162 + 210 = 372
10. (2×9)-3 = 18 - 3 = 15 telur ayam
(3×9)-8 = 27 - 8 = 19 telur bebek
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Areyou21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 27 Nov 22