11. Sebuah prisma segitiga tingginya 12 cm, jika diketahui alas

Berikut ini adalah pertanyaan dari fannynt500 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

11. Sebuah prisma segitiga tingginya 12 cm, jika diketahui alas segitiga 8 cm dan tinggi segitiga 6 cm. Luas permukaan prisma adalah ..... 12. Nilai data yang terletak di tengah setelah data diurutkan adalah 13. Dalam sebuah ulangan matematika, 3 anak memiliki rata-rata 80, jika ditambah satu anak maka rata – ratanya menjadi 85. Nilai anak yang baru bergabung adalah ..... 14. 7, 8, 8, 5, 6, 10, 9, 10, 7, 8. Median dari data diatas adalah ..... 15. 72, 76, 80, 68, 86, 70,72, 84,72, 80. Rata-rata data diatas adalah ..... 16. Diketahui luas selimut kerucut 204.1 cm² dan r= 5 cm. Berapa volume kerucut? (1 = 3,14) 17. Sebuah bak berbentuk tabung dengan diameter 40 cm dan tingginya 35 cm. Akan disi air dengan kecepatan 2 menit/liter. Berapa waktu yang dibutuhkan agar bak tersebut penuh terisi air?maaf y kak ngerepotin​
11. Sebuah prisma segitiga tingginya 12 cm, jika diketahui alas segitiga 8 cm dan tinggi segitiga 6 cm. Luas permukaan prisma adalah ..... 12. Nilai data yang terletak di tengah setelah data diurutkan adalah 13. Dalam sebuah ulangan matematika, 3 anak memiliki rata-rata 80, jika ditambah satu anak maka rata – ratanya menjadi 85. Nilai anak yang baru bergabung adalah ..... 14. 7, 8, 8, 5, 6, 10, 9, 10, 7, 8. Median dari data diatas adalah ..... 15. 72, 76, 80, 68, 86, 70,72, 84,72, 80. Rata-rata data diatas adalah ..... 16. Diketahui luas selimut kerucut 204.1 cm² dan r= 5 cm. Berapa volume kerucut? (1 = 3,14) 17. Sebuah bak berbentuk tabung dengan diameter 40 cm dan tingginya 35 cm. Akan disi air dengan kecepatan 2 menit/liter. Berapa waktu yang dibutuhkan agar bak tersebut penuh terisi air?maaf y kak ngerepotin​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

11. L = 2(½ x 8 x 6) + 3(6 x 12)

= 2 x 25 + 3 x 72

= 50 + 216

= 266 cm²

12. Median

13. = (85 x 4) - (80 x 3)

= 340 - 240

= 100

14. 5, 6, 7, 7, 8, 8, 8, 9, 10, 10

= (8+8):2

= 8

15. Rata2 = (72+76+80+68+86+70+72+84+72+80) : 10

= 760 : 10

= 76

16. s = Luas selimut : πr

= 204,1 : 15,7

= 13 cm

t = √s² - r²

= √13² - 5²

= √169 - 25

= √144

= 12 cm

v = ⅓ πr²t

= ⅓ x 3,14 x 5² x 12

= 314 cm³

17. v = πr²t

= π x 20² x 35

= 43.960 cm³ = 43,96 dm³

waktu = 2 x 43,96

= 87,92 menit

cmiiw

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh annisaaprrrrl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Jul 22