1. Saat liburan, Dimas ke rumah neneknya yang tinggal di

Berikut ini adalah pertanyaan dari tisaameliarizky17 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Saat liburan, Dimas ke rumah neneknya yang tinggal di Solo. Ia berangkat dari Bogor pukul 06.10 pagi dengan menggunakan angkutan bus. Di tengah perjalanan bus istirahat untuk memberikan kesempatan pada penumpang selama 30 menit. Tiba di Solo pukul 15.40. Jika jarak Bogor-Solo 585 km, kecepatan rata-rata bus tersebut adalah ....A. 65 km/jam
B. 75 km/jam
C. 80 km/jam
D. 88 km/jam

2. Bak kamar mandi di isi 120 liter air melalui kran selama 10 menit. Debit air yang mengalir pada kran adalah ....
A. 200 ml/detik
B. 1,20 ml/detik
C. 110 ml/detik
D. 20 ml/detik

3. Jarak antara Jakarta-Pandeglang pada peta adalah 3,5 cm. Jika skala yang di gunakan adalah 1:3.000.000. Maka jarak Jakarta-Pandeglang sebenernya adalah .... km.
A. 10,5
B. 105
C. 1.050
D. 10.500

4. Hasil dari 9 + (-4) jika di bandingkan -10 + n dan n adalah bilangan bulat negatif antara -4 dan -3, maka lambang yang tepat untuk membandingkan hasil 9 + (-4) dengan -10 + n adalah ....
A. >
B. <
C. ≤
D. ≥

5. Andi berlari mengelilingi lapangan yang berbentuk lingkaran sebanyak 3 putaran, jika jari-jari lapangan tersebut 14 meter maka jarak yang di tempuh Andi adalah ....
A. 132 m
B. 264 m
C. 528 m
D. 1.386 m​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1. jwbn : A

t = 15.40 \: + \: 06.10 \: + \: 00.30 = 09.00 = 9jam

s \: = \: 585 \: km

v \: = \: \frac{585}{9} = 65 \: km.jam

2. jwbn : D

v = 120 l , waktu 10 mnt

debit = \: \frac{volume}{waktu} = \: \frac{120}{10} = \frac{12}{menit} = \frac{12 \: \times \: 1000 \: ml}{1 \times 60 \: detik} = \: \frac{12000 \: ml}{60 \: detik} = 20 \: ml.detik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nunfaridapisangcandi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Aug 23