5. Tentukan penyelesaiannya pada bilangan rasional. c.X-1(3) +X+3(2)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yuliahhhh17 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

5. Tentukan penyelesaiannya pada bilangan rasional. c.X-1(3) +X+3(2)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menentukan Nilai X

a. x² = 324, maka x = 18

b. x³ = -512, maka x = -8

c. x⁴ = , maka x =

d. 3x² = 507, maka x = 13

e. (x + 4)³ = -729, maka x = -13

f. (x - 2)⁴ = 1.296, maka x = 8

Perpangkatan bilangan adalah perkalian berulang atau berganda bilangan dengan bilangan yang sama (bilangan itu sendiri) sebanyak pangkat yang dimilikinya. Bentuk umum perpangkatan adalah aⁿ di mana a merupakan bilangan pokok yang akan terus dikalikan dengan bilangan itu sendiri sebanyak n kali. Penjabaran adalah a × a × a × a × ..... × a = aⁿ.

Perpangkatan juga dapat diterapkan untuk menentukan nilai x dari sebuah persamaan satu variabel.

Agar lebih jelasnya, simak pembahasan soal berikut.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

PEMBAHASAN :

Perhatikan lagi soalnya.

a. x² = 324

x = √324

x = 18

b. x³ = -512

x =

x = -8

c. x⁴ =

[ubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa]

x⁴ =

x =

x =

d. 3x² = 507

x² =

x² = 169

x = √169

x = 13

e. (x + 4)³ = -729

(x + 4)³ = (-9)³

x + 4 = -9

x = -13

f. (x - 2)⁴ = 1.296

(x - 2)⁴ = 6⁴

x - 2 = 6

x = 8

Pelajari lebih lanjut :

Tentang soal - soal yang berkaitan dengan perpangkatan

yomemimo.com/tugas/16628020

yomemimo.com/tugas/16578365

yomemimo.com/tugas/16627444

yomemimo.com/tugas/11133008

DETAIL JAWABAN

MAPEL : MATEMATIKA

KELAS : X

MATERI : BENTUK AKAR, EKSPONEN, LOGARITMA

KATA KUNCI : PERPANGKATAN, NILAI X, ALJABAR, PERSAMAAN SATU VARIABEL

KODE SOAL : 2

KODE KATEGORISASI : 10.2.1.1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gimantokelik dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Jan 23