Uraikan yang dimaksud gerak​

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfatihrefan7 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Uraikan yang dimaksud gerak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gerak merupakan perpindahan suatu benda dari suatu tempat ke tempat lain menurut suatu titik acuan.

Titik acuan adalah suatu titik dimana perubahan benda mulai diukur.

contoh gerak adalah kereta api yang berangkat dari stasiun. Kereta api dikatakan bergerak jika stasiun yang diam dianggap sebagai titik acuannya.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuadzAbdullahNRP dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jul 23