warga desa subuh dan desa Jaya bekerja sama memperbaiki jembatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari mohdnoh2467758 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

warga desa subuh dan desa Jaya bekerja sama memperbaiki jembatan jembatan tersebut menghubungkan kedua desa tersebut mereka bekerja sama tanpa melihat perbedaan suku dan agama meskipun berbeda wilayah serta memiliki perbedaan suku dan agama Mengapa mereka mau bekerja sama​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Agar desa Subuh dan desa Jaya tidak berpecah belah

⇒Penjelasan

Warga desa Subuh dan desa Jaya harus bertoleransi antar desa walaupun beda wilayah, suku dan budaya agar desa Subuh dan desa Jaya tidak berpecah belah.

⇒Detail

  • Mapel: PPKn
  • Kelas: 5,6,7
  • Kata kunci: desa subuh, desa jaya
  • Answered By: BRAINFAL06
Agar desa Subuh dan desa Jaya tidak berpecah belah⇒PenjelasanWarga desa Subuh dan desa Jaya harus bertoleransi antar desa walaupun beda wilayah, suku dan budaya agar desa Subuh dan desa Jaya tidak berpecah belah.⇒DetailMapel: PPKnKelas: 5,6,7Kata kunci: desa subuh, desa jayaAnswered By: BRAINFAL06

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BRAINFAL06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 10 May 23